h1

FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN TINDAKAN AKSEPTOR KB DALAM MEMILIH ALAT KONTRASEPSI DALAM RAHIM (AKDR) DI RSU PANDAN ARANG BOYOLALI TAHUN 2007

8 Mei 2009

Endang sulistiyani

ABSTRAK

Pelayanan KB yang berkualitas mencakup pemberian jaminan pelayanan yang dapat melindungi klien dari resiko, efek samping dan komplikasi serta meminimalkan kemungkinan terjadinya kegagalan pemakaian kontrasepsi.

Pelaksanaan program Keluarga Berencana di Kabupaten Boyolali secara Nasional sudah berjalan 35 tahun. Namun masih banyak calon akseptor KB mengalami kesulitan di dalam menentukan pilihan jenis kontrasepsi. Berbagai faktor yang harus dipertimbangkan, termasuk status kesehatan, efek samping, konsekuensi kegagalan akan kehamilan yang tidak diinginkan, besar keluarga yang direncanakan, persetujuan pasangan, bahkan norma budaya lingkungan.

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui faktor-faktor yang berhubungan dengan tindakan akskeptor KB dalam memilih alat Kontrasepsi Dalam Rahim di RSU Pandan Arang Boyolali.

Penelitian ini merupakan penelitian deskriptik analitik dengan rancangan penelitian Cross Sectional dengan lokasi penelitian di RSU Pandan Arang Boyolali. Responden adalah ibu yang menggunakan alat kontrasepsi di RSU Pandan Arang Boyolali sebanyak 60 responden. Pengumpulan data dengan cara kuesioner, analisa data dengan mengelompokkan jawaban responden sesuai item, yang disajikan dalam bentuk tabel.

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa faktor umur, pendidikan, pekerjaan, penghasilan, dukungan keluarga, tarif layanan tidak mempunyai hubungan yang mempengaruhi akseptor KB untuk memilih metode Alat Kontrasepsi Dalam Rahim.

Kata Kunci : Akseptor, KB, AKDR, Rumah Sakit Umum.

Ingin mendapatkan lengkapnya hubungi : stikes_smart@ymail.com atau tinggalkan pesan Anda

43 komentar

  1. kak. sya ingin mengethui lebih lnjt mngenai jurnl FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN TINDAKAN AKSEPTOR KB DALAM MEMILIH ALAT KONTRASEPSI DALAM RAHIM (AKDR) DI RSU PANDAN ARANG BOYOLALI TAHUN 2007. mohon bantuannya untuk di kirim kan ke email sya, secepatnya, karena sya tertarik dngn jurnal ini. untuk sya jdikan pnelitian lanjutan


  2. sangat tertarik dengan judul ini dan ingin membaca selengkapnya sebagai referensi


  3. sangat tertarik dengan judul ini


  4. mas aku pingin file ini tpi xg lengkp,bisa ngga krim di email aku aja.thanks ya…..


  5. tolong kirim full version’a dunk mba. thanks ya


  6. Download dong….


  7. Minta filenya donk


  8. minta tolong file bisa di downlaod lengkap,,makasih


  9. tolong donk kirim kti tentang faktor-faktor yang berhubungan dengan kepuasan pasien penerima jamkesmas terhadap pelayanan rawat inap


  10. sya minta bahan skripsi hubungan pemberian asi eksklusif dan tidak eksklusif dengan kejadian ispa pada bayi


  11. saya minta file tentang judul ne blh,, kl blh tlg send k’email sy,, tq ya sebelum’a


  12. gmana mbak cra donwload file ini atakrim file ini k email ku mbak buat reverensi
    trima ksih sebelum nya


  13. kirim e-mail mas ap nm na


  14. cara mendapatkanya gimana ?


  15. ass boleh ga minta file selengkapnya..


  16. boleh mnta file lngkapnya ga? buat referensi, tolong di kirim di email saya, ya….


  17. Aslm,mas boleh tdk , sy minta file hasil skripsi diatas,atw klw mw di download gmana caranya?
    Terima kasih atas perhatiannya..


  18. boleh minta file lengkap untuk bhan referensi?
    terimakasih


  19. gmana cara mndapatkan file ini selengkapnya? mhon bantuannya ya untuk skripsi sy. trim


  20. pagi,mas saya ingin mndapatkan skripsi ini.tolong kirin k email saya.terimakasih.


  21. bagaimana cara download file nya yaa ? trimakasih sebelumnya.


  22. saya minta filenya untuk panduan pembuatan skripsi saya, terima kasih


  23. tlong kirim ke email saya ya mas….


  24. tlg kirim file lengkapnya ke email sy. trima kasih


  25. mas saiia mau bahan ini yg lengkap dong, hanya untuk menjadi perbandingan saiia..tolong di kirim ke e_mail saiia ya.


  26. saya juga mw mas lengkap nya


  27. tolong kirim ke email saya jg ya mas


  28. tolong kirimkan lengkap nya ke saya mas…


  29. gimana cara download hasil lengkap skripsi ini mas???


  30. gimana cara download hasil skripsi lengkapnya mas?


  31. Pak, saya ingin dapat download skripsi mengenai tingkat pengetahuan perawat tentang pemasangan infus + masalah plebitis + kepuasan pasien jamkesmas di rsu…
    Bagaimana caranya?
    Bisa balas ke email saya


  32. Aku pengen download g mana caranya


  33. gimana cara mau dapet mengenai penelitian selengkapnya


  34. gimana cara downlod file ini???
    trims.


  35. gimana cara downloadnya??


  36. mba tlng donk krm ksripsi tentang maternitas di email ku………….


  37. saya ingin minta lengkapnya…tolong y


  38. bagaimana cara download selenkap_a…?


  39. Mantep…


  40. mas, aku pengen download ko’ susah banget ya…???///


  41. gi mana cara mendownload skripsi ni


  42. mas minta tolong dong. saya ingin downloadfullnya mas, terima kasih


  43. aku ingin donwload file hasil skripsi ini, gimana caranya?



Tinggalkan komentar